Assalamualaikum wr wb, hari ini saya akan sharing lagu lagu apa aja sih yang biasanya saya dengerin. Saya dengerin lagu biasanya sambil berangkat kesekolah atau lagi jamkos. Pokoknya waktu lagi senggang deh.
1. Singin’ In the rain (Arthur Freed)
Lagu ini cukup tua sih, ditulis oleh Arthur Freed di lagukan oleh Nacio Herb Brown dan rilis pada tahun 1929. Sampai sekarang lagu ini belum jelas siapa yang membuatnya karena sebenarnya ini lagu tentang seseorang yang menyampaikan perasaannya dan kesenanganya pada hujan.
2. Sick-Feeling (Boy Pablo)
Lagu ini rilis pada tahun 2018 kemarin, dan berhasil menaikan nama Boy pablo didunia maya. Lagu ini bagi boy pablo sendiri mengartikan kerinduanya kepada masa masa saat ia masih bisa bermain PS atau Playstation. Yah emang sih guys, saya juga kangen jaman jaman SD dulu pulang sekolah maen PS.
3. Sleepwalking (Bring me the horizon)
Tidur berjalan ,hhhhh. Lagu ini yang jadi favorite saya pas jaman SMP dulu, lagu ini artinya dalem banget kalo kalian ngerti. Lagu ini adalah versi metalcore dari grup BmTh pada tahun 2013 dan menjadi single paling laris dari Sempiternal.
4. Dream a little dream of me (Doris day)
Lagu legenda ini sering banget diputar pada era tahun 1931. Music yang bergenre pop ini ditulis oleh Febian Andre dan Wilbur ScHwandt. Sangat terkenal pada eranya. Dan pernah dinyanyikan duet bersama Louis Armstrong.
5. Lucky girl (Fazerdaze)
Dirilis pada tahun 2017 kemarin. Lagu ini menjadi lagu favorit saya selama bertahun tahun, lagu ini tidak sengaja saya temukan di beranda youtube tentang